TINDAKAN KEJAHATAN PADA DUNIA DIGITAL DALAM BENTUK PHISING

  • Kharisma Putra I
  • Darmawan I
  • Juliana I
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
133Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Perkembangan teknologi informasi khususnya komunikasi internet telah menyebabkan perubahan nasional, ekonomi, dan budaya yang signifikan terjadi begitu cepat. Perkembangan teknologi informasi ini pada gilirannya mengubah tatanan dan perilaku sosial, khususnya dalam satu dekade terakhir penggunaan teknologi informasi berkembang pesat. Pada satu sisi informasi dapat memberikan manfaat, mempermudah dan mempercepat akses informasi yang kita butuhkan dalam segala hal dan dapat mengubah model ekonomi dan model bisnis. Namun, banyak dampak negatif yang muncul dan tidak dapat dihindari karena internet sudah menjadi bagian dari aktivitas sehari-hari semua orang dalam mengakses berbagai macam informasi dan juga membantu atau meringankan pekerjaan setiap orang. Kata Kunci: Cyber Crime, Dunia Digital ----- The development of information technology, especially internet communication, has brought major changes nationally, economically and culturally. The development of information technology has in turn changed social order and behavior, especially in the last decade the use of information technology has grown rapidly. On the one hand, information can provide benefits, simplify and speed up access to the information we need in every way, and can change economic models and business models. However, many negative impacts arise and cannot be avoided because the internet has become part of everyone's daily activities in accessing various kinds of information and also helping or lightening everyone's work. Keywords: Cyber Crime, Digital World

Cite

CITATION STYLE

APA

Kharisma Putra, I. K. O., Darmawan, I. M. A., Juliana, I. P. G., & Indriyani. (2023). TINDAKAN KEJAHATAN PADA DUNIA DIGITAL DALAM BENTUK PHISING. Cyber Security Dan Forensik Digital, 5(2), 77–82. https://doi.org/10.14421/csecurity.2022.5.2.3797

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free