Strategi Guru Bimbingan dan Konseling dalam Managing Angry Emotions pada Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling

  • Wibowo A
  • Wibowo S
  • Putri R
N/ACitations
Citations of this article
12Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini memiliki fokus tujuan yaitu untuk mengetahui teknik guru bimbingan dan konseling dalam managing angry emotions pada pelaksanaan layanan bimbingan dan konseling di SMA Negeri 4 Metro tahun pelajaran 2020/2021. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Subjek data adalah guru bimbingan dan konseling, peserta didik. Data yang diperoleh peneliti melalui wawancara secara langsung kepada subjek penelitian. Analisa data menggunakan pengumpulan data, reduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan. Pengujian keabsahan menggunakan triangulasi sumber. Kesimpulan dalam penelitian teknik guru bimbingan dan konseling dalam mengelola emosi marah pada pelaksanaan layanan bimbingan dan konseling ini ternyata guru bimbingan dan konseling di SMA Negeri 4 Metro mampu mengelola emosi marah dengan cara mengenali secara biologis, emosional, sosial, dan spritual, kemudian mampu mengendalikan emosi marah dengan pengalihan, penyesuaian, dan copping strategi, terakhir guru mampu mengungkapkan emosi marah secara asertif secara anger control.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wibowo, A., Wibowo, S. B., & Putri, R. R. (2022). Strategi Guru Bimbingan dan Konseling dalam Managing Angry Emotions pada Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling. Counseling Milenial (CM), 3(2), 246–257. https://doi.org/10.24127/konselor.v3i2.2353

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free