THE ANALYSIS OF EFL LEARNING STRATEGY OF THE VISUALLY IMPAIRED JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTS IN SLB NEGERI 1 DENPASAR

  • Setyawati N
  • Adnyani L
  • Piscayanti K
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi belajar siswa dengan cacat visual (VIS). Ditemukan bahwa ada 6 strategi yang digunakan yaitu (1) kognitif yaitu berlatih, mengulang, mendapatkan ide,  menganalisis dan membuat reasoning, meringkas dan menerjemahkan; (2) metakognitif, mereka memperhatikan pelajaran dan menunjukkan bukti pemahaman; (3) strategi sosial, mereka berempati dengan orang lain, membuat pertanyaan, membuat ulasan, meminta saran, meminta konfirmasi; (4) afektif, dengan menurunkan kecemasan, (5) ingatan, dengan membuat asosiasi, membuat konteks kata kata, mengingat, mengingat pengalaman visual, membuat simpulan dan mengambil kembali ide sebelumnya; (6) kompensasi, dengan mengatasi keterbatasan dalam berbicara dan menulis, berusaha memberikan jawaban dan menggunakan bahasa campuran.Kata-kata kunci: EFL, strategi pembelajaran, siswa cacat visual

Cite

CITATION STYLE

APA

Setyawati, N. M. Y., Adnyani, L. D. S., & Piscayanti, K. S. (2018). THE ANALYSIS OF EFL LEARNING STRATEGY OF THE VISUALLY IMPAIRED JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTS IN SLB NEGERI 1 DENPASAR. PRASI, 13(2), 23. https://doi.org/10.23887/prasi.v13i2.16449

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free