Kemampuan Daya Serap Zeolit Sintetis Dibandingkan dengan Serpentin Teraktifasi Terhadap Gas CO2

  • Lutfi M
  • Antono H
  • Wahyudi A
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAK Kebutuhan energi yang semakin meningkat merupakan salah satu penyebab peningkatan konsentrasi CO2 di atmosfir. Penelitian tentang penangkapan CO2 telah banyak dilakukan, beberapa material dapat dipakai sebagai adsorben CO2. Kegiatan yang dilakukan meliputi pembuatan bahan penyerap yang berasal dari beberapa material/mineral, yaitu zeolit sintetik dan aktivasi serpentin; perancangan alat simulasi dan uji coba penyerapan CO2. Kedua material tersebut kemudian diujikan sebagai material penyerap/adsorben gas CO2 pada alat simulasi penyerapan CO2. Hasil serapan tertinggi gas CO2 menggunakan zeolit sintetik adalah 13.98% (3.92 g/g) dengan jumlah zeolit yang digunakan sebesar 5 g, sedangkan bila menggunakan serpentin teraktivasi adalah 14.3 % (5.13 g/g) dengan jumlah serpentin yang digunakan sebesar 5 g, keduanya dapat digunakan sebagai bahan penyerap CO2. ABSTRACT The increase of energy requirement is one of the causes of the increase in the concentration CO2 in the atmosphere. The research on capturing CO2 has been carried out, several materials could be used as adsorben CO2. The activities that were carried out covered the production of the absorbent material by using several materials/minerals, those are synthetic zeolite and activated serpentine; simulation instrument design and the absorption test of CO2. Both materials were then tested for adsorbing CO2 gas using inframent. High Results of the absorption test show that synthetic zoelit and activated Serpentin of 5 g could adsorp CO2 gas 13.98% (3.92 g/g) and 14.3 % (5.13 g/g) respectively, so both of them could be used as absorbent material for CO2 gas.

Cite

CITATION STYLE

APA

Lutfi, M., Antono, H. T., Wahyudi, A., & Damayanti, R. (2017). Kemampuan Daya Serap Zeolit Sintetis Dibandingkan dengan Serpentin Teraktifasi Terhadap Gas CO2. STATISTIKA: Journal of Theoretical Statistics and Its Applications, 16(2), 61–75. https://doi.org/10.29313/jstat.v16i2.2290

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free