Model Refraksi-Difraksi Gelombang Air oleh Batimetri dengan Mengerjakan Persamaan Kekekalan Energi

  • Hutahean S
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak Penelitian ini merupakan kelanjutan dari penelitian sebelumnya mengenai model refraksi gelombang dengan menggunakan potensial aliran gelombang nonlinier yaitu Hutahaean (2007c) dan (2008c). Adapun pengemban-gan yang dilakukan adalah dengan mengerjakan persamaan muka air yang merupakan gabungan antara persamaan kontinuitas dan persamaan kekekalan energi, Hutahaean (2005) dan (2007a) serta dengan menger-jakan persamaan momentum terbatas, Hutahaean (2008a) dan (2008b). Perkembangan yang dihasilkan adalah bahwa terjadinya breaking ganda yang jelas pada model, tetapi masih diperlukan koefisien breaking sebagai-mana halnya dengan model terdahulu. Kata-kata Kunci: Gelombang pecah, persamaan momentum terbatas, koefisien breaking. Abstract This paper presents extended researches of earlier version about model of water wave refraction using nonlinier flow potential, Hutahaean (2007c) and (2008c). The extension is the using of surface water equation, which is superposition of continuity equation and energi conservation equation, and the working of limited momentum equation, Hutahaean (2008a) and (2008b). The improvement from the earlier version is that the model can show double breaking clearly, but the model still need a breaking coefficient as the earlier models need.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hutahean, S. (2009). Model Refraksi-Difraksi Gelombang Air oleh Batimetri dengan Mengerjakan Persamaan Kekekalan Energi. Jurnal Teknik Sipil, 16(1), 39. https://doi.org/10.5614/jts.2009.16.1.4

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free