ABSTRAK Kalibrasi stopwatch/timer secara manual bergantung pada respon operator sehingga dapat menyebabkan ketidakakuratan dalam proses kalibrasi. Hal ini disebut sebagai human reaction time. Sekitar 75% dari ketidakpastian pengukuran disumbangkan oleh human reaction time bias dan human reaction time standard deviation. Oleh karena itu dibutuhkan inovasi untuk otomasi sistem kalibrasi stopwatch/timer sehingga menghilangkan faktor human reaction time tersebut. Telah dibangun sistem otomasi kalibrasi stopwatch/time menggunakan alat rakitan berupa lengan robot dan mobil robot mini untuk menekan tombol stopwatch/timer dan standar acuan universal counter. Kamera secara otomastis merekam hasil pengukuran waktu dari universal counter dan stopwatch/timer. Data pengukuran berupa gambar diolah menggunakan teknik image processing untuk menghasilkan angka. Sistem otomasi telah menghilangkan faktor human reaction time sehingga memperkecil ketidakpastian pengukuran, dan meningkatkan akurasi pada kalibrasi stopwatch/timer. Kata Kunci: akurasi, human reaction time, kalibrasi stopwatch/timer, sistem otomasi ABSTRACT The manual calibration of stopwatch/timer depends on operator responses that cause inaccuracies for the calibration process. It is called as human reaction time. Around 75% of measurement uncertainty is contributed by human reaction time bias and human reaction time standard deviation. Therefore an innovation is needed for automation the stopwatch/timer calibration system to eliminate the human reaction time. Automation system of stopwatch/timer calibration has been built using robotic arms and mini robot car to press the button of stopwatch/timer and reference standard universal counter. A camera automatically records the measurement results of time from the universal counter and stopwatch/timer. Measurement data in the form of images are converted to
CITATION STYLE
Perangin-Angin, W. K., Agmal, S., Azzumar, M., Boynawan, M., Ratnaningsih, R., Hapiddin, A., & Pawestri, Y. I. (2019). PENINGKATAN AKURASI PADA KALIBRASI STOPWATCH/TIMER MENGGUNAKAN SISTEM OTOMASI ROBOT DAN KAMERA. Instrumentasi, 42(2), 149. https://doi.org/10.14203/instrumentasi.v42i2.167
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.