Penerapan Restructuring Kognitif Dengan Konseling Kelompok Untuk Meningkatkan Self Esteem Siswa Kelas VII Di SMPN 3 Kalipuro

  • Novika Sinta Nuriyah
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengembangkan model konseling dan meningkatkan self esteem melalui konseling kelompok siswa kelas VII SMPN 3 Kalipuro. Rancangan penelitian yang digunakan adalah one group pretest posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII yang berjumlah 42 siswa. Sampel penelitian ini diperoleh sebanyak 9 siswa yang terpilih dalam purposive sampling. Instrumen yang digunakan kuesioner self esteem. Penelitian mengajukan satu hipotesis yaitu “Terdapat Penerapan Restructuring Kognitif dengan Konseling Kelompok untuk Meningkatkan Self Esteem Siswa kelas VII di SMPN 3 Kalipuro”. Hasil r hitung > r tabel (17,146 > 2,306) yang berarti Ha diterima dan H0 ditolak.

Cite

CITATION STYLE

APA

Novika Sinta Nuriyah. (2023). Penerapan Restructuring Kognitif Dengan Konseling Kelompok Untuk Meningkatkan Self Esteem Siswa Kelas VII Di SMPN 3 Kalipuro. PACIVIC: Jurnal Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 3(2), 61–72. https://doi.org/10.36456/p.v3i2.8164

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free