Model Konseptual Peran Financial Stability, Ineffective Monitoring, Rasionalisasi dan Kemampuan Terhadap pendeteksian Fraud

  • Rahayu R
  • Kusuma H
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Laporan keuangan dipergunakan oleh pihak ketiga untuk pengambilan keputusan. Informasi tersebut harus relevan dan terhindar dari salah saji material. Salah satu penyebab terjadinya salah saji material adalah tindakan kecurangan. Kecurangan adalah segala hal yang dilakukan seseorang ditandai dengan penyembunyian, kecurangan atau pelanggaran kepercayaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengusulkan model konseptual untuk mendeteksi kecurangan dengan menghubungkan financial stability, ineffective monitoring, rasionalisasi terhadap tindakan kecurangan dengan kemampuan sebagai variabel intervening. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode kualitatif deskriptif, dengan menggunakan studi literatur data sekunder,berupa jurnal serta artikel. Sumber data dalam penelitian ini menggunakan literatur yang berasal dari jurnal penelitian , makalah dan aritikel terkait. Pemilihan sample dilakukan dengan mengamati dan menganalisis berbagai informasi yang terkait dengan penelitian dengan melakukan pengumpulan beberapa literatur yang relevan, yang bertujuan untuk memadukan hasil penemuan dengan topik yang sama.Kata Kunci: kecurangan,  deteksi ,  model konseptual

Cite

CITATION STYLE

APA

Rahayu, R., & Kusuma, H. (2023). Model Konseptual Peran Financial Stability, Ineffective Monitoring, Rasionalisasi dan Kemampuan Terhadap pendeteksian Fraud. ISOQUANT : Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 7(2), 193–203. https://doi.org/10.24269/iso.v7i2.2259

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free