Kepemimpinan kepala madarsah sangat berpengaruh dalam meningkatkan kinerja guru, sebab apabila kapala sekolah memiliki kualitas yang baik, maka akan berdampak kepada kualitas kinerja guru. Dalam menlakukan penelitian mengenai berapa besar pengaruh kepemimpinan kepala sekola terhadap kinerja guru digunakan metode penelitan dengan pendekatan kuantitatif dan mendapati besaran kepemimpinan kepala sekolah Kepemimpinan Kepala Madrasah dinilai dari kepribadian, pengetahuan, pemahaman terhadap visi dan misi Madrasah, kemampuan mengambil keputusan, kemampuan berkomunikasi di MTS Al Manar Tembung berada pada kategori kategori tinggi sebesar 46%. Kinerja Guru dinilai dari Perencaan pembelajaran, melaksanakan pembelajaran, evaluasi pembelajaran di MTS Al Manar Tembung pada kategori tinggi yaitu sebesar 15%, . Terdapat pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap Kinerja guru di MTS Al Manar Tembung dengan perolehan nilai sebesar 40,6%.
CITATION STYLE
Syarbaini, S., & Muhammad, R. (2022). PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA MADRASAH TERHADAP KINERJA GURU DI MTS AL MANAR TEMBUNG. Benchmarking, 6(2), 42. https://doi.org/10.30821/benchmarking.v6i2.13702
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.