Perkembangan media informasi elektronik melakukan peran besar dan bahkan menentukan gaya hidup individu. Teknologi elektronik seperti komputer, faksimili dan internet telah mengubah lingkungan informasi dari lingkungan lokal menjadi lingkungan nasional dan internasional. Dalam konteks inilah pendidikan Islam harus menghasilkan sumber daya manusia tidak hanya sebagai penerima informasi tetapi juga sebagai pengguna informasi yang dapat mengelola informasi yang bermanfaat bagi kecakapan hidupnya dalam menghadapi globalisasi informasi.
CITATION STYLE
Taufiq Keseng, O. D. (2021). TANTANGAN PENDIDIKAN ISLAM ABAD 21. Scolae: Journal of Pedagogy, 4(1). https://doi.org/10.56488/scolae.v4i1.91
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.