Hubungan Pola Makan dengan Gastritis Pada Remaja Masa New Normal di SMA Negeri 1 Muaragembong

  • Apriyani L
  • L M
  • Puspitasari I
N/ACitations
Citations of this article
590Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Latar Belakang : Kebijakan masa new normal yang mengharuskan semua orang untuk menjaga kesehatannya salah satunya dengan mengatur pola makan. Remaja menjadi golongan usia yang perlu diperhatikan dimasa new normal ini, karena usia remaja  seringkali terjebak dalam pola makan yang tidak sehat dan tidak teratur yang membuat mereka mengalami masalah lambung yaitu gastritis. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan pola makan dengan kejadian gastritis pada remaja masa new normal di SMA Negeri 1 Muaragembong. Metode : Desain penelitiian ini menggunakan deskriptif dengan rancangan cross sectional pada 167 remaja menggunakan teknik random sampling. Analisis statistik menggunakan uji chi-square pada tingkat kepercayaan ( =0,05). Hasil : hasil penelitian ini sebanyak (61,5%) remaja dengan pola makan buruk lebih banyak mengalami gastritis dibanding dengan tidak mengalami gastritis yakni sebanyak (38,5%) dan dengan nilai P value 0,000< . Kesimpulan : Terdapat hubungan antara pola makan dengan kejadian gastritis pada remaja masa new normal di SMA Negeri 1 Muaragembong.

Cite

CITATION STYLE

APA

Apriyani, L., L, M. W., & Puspitasari, I. (2021). Hubungan Pola Makan dengan Gastritis Pada Remaja Masa New Normal di SMA Negeri 1 Muaragembong. JKM : Jurnal Keperawatan Merdeka, 1(1), 74–80. https://doi.org/10.36086/jkm.v1i1.986

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free