PELATIHAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BAGI GURU SDN 1 BANYUMULEK TAHUN 2023

  • Makrif M
  • Sari N
  • Muhardini S
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kurikulum merupakan hal yang penting dalam memenuhi arah dan tujuan suatu pendidikan. Kurikulum adalah sistem sekolah untuk memperoleh hasil yang diharapkan dalam situasi di dalam dan di luar sekolah. Kurikulum Merdeka mampu mengembangkan minat dan bakat anak yang bermanfaat untuk guru (memberi kebebasan dan memudahkan) dan siswa (beradaptasi dengan lingkungan sekitar). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelatihan pada guru tentang implementasi kurikulum merdeka pada jenjang sekolah dasar. Selain itu, tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk memberikan bekal pengetahuan, pemahaman, dan semua materi terkait Kurmer atau Kurikulum Merdeka. Sehingga para guru nantinya sudah siap menerapkan Kurikulum Merdeka. Dalam upaya untuk menjalankan Kurikulum Merdeka secara maksimal, guru menempati peran pentig dan sentral agar kurikulum berjalan dengan baik. Peserta Workshop Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka adalah Kepala Sekolah dan Guru di SDN 1 Banyumulek. Peserta dapat menerima, mencerna dan memahami apa yang disampaikan oleh narasumber dengan baik. berkat dukungan dari berbaga pihak sehingga kegiatan ini berjalan dengan lancar. Hasil dari kegiatan ini adalah guru mampu mengembangkan perangkat pembelajaran sesuai dengan kurikulum merdeka.

Cite

CITATION STYLE

APA

Makrif, M., Sari, N., Muhardini, S., Ratu, T., & Erfan, M. (2023). PELATIHAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BAGI GURU SDN 1 BANYUMULEK TAHUN 2023. Jurnal Warta Desa (JWD), 5(3), 203–212. https://doi.org/10.29303/jwd.v5i3.283

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free