Model Multilidi sebagai Penguatan Profil Pelajar Pancasila

  • Japar M
  • Susila H
  • Alfani H
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
58Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mengembangkan Model Pendidikan Multikultural berbasis Digital Literasi untuk Penguatan Profil Pelajar Pancasila Siswa. Pendekatan penelitian menggunakan Research and Development (RD). Ada tiga tahapan dalam penelitian ini: Tahapan pertama, pra pengembangan meliputi: 1) tinjauan literatur mencakup analisis kebutuhan, 2) perencanaan produk. Tahapan kedua, pengembangan draft dengan melakukan uji coba produk, dan perbaikan melalui: (a) uji validasi pakar, (b) uji uji terbatas dan (c) uji lapangan.  Tahapan ketiga implementasi uji Model multilidi sebagai penguatan profil pelajar pancasila. Pada proses pengembangan model, peneitian ini menghasilkan model multilidi dengan sintaks lesson instruction, organize learning, eksploration, closure dan evaluation.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Japar, M., Susila, H. R., Alfani, H., Muyaroah, S., Hermanto, H., Sangaji, B. M., & Ilhamsyah, S. F. (2023). Model Multilidi sebagai Penguatan Profil Pelajar Pancasila. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(5), 6101–6106. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i5.5331

Readers over time

‘23‘24‘25015304560

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 4

67%

PhD / Post grad / Masters / Doc 1

17%

Researcher 1

17%

Readers' Discipline

Tooltip

Social Sciences 2

40%

Arts and Humanities 2

40%

Engineering 1

20%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free
0