SISTEM LATIH DIAGNOSA HAMA DAN PENYAKIT JAMUR TIRAM MENGGUNAKAN DECISION TREE BERBASIS ANDROID

  • Aditya D
  • Buntoro G
  • Astuti I
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kemajuan teknologi sangat berpengaruh dalam kehidupan manusia. salah satu pemanfaatan teknologi ini dirasakan para petani dalam mendapatkan informasi mengenai hama dan penyakit jamur tiram. seiring munculnya berbagai macam hama dan penyakit yang terdapat pada jamur tiram yang dipengaruhi oleh beberapa faktor utama antara lain: kondisi suhu, air, tanah, SDM (sumber daya manusia), serta bibit jamur. oleh karena itu dibutuhkan aplikasi sistem latih budidaya jamur dengan berbasis android serta mengadopsi metode decision tree serta dirancang menggunakan tool Android Studio.hasil dari perancangan aplikasi ini adalah memudahkan user dalam mendiagnosa hama dan penyakit jamur tiram tanpa harus mendatangi seorang pakar secara langsung dan bisa diakses secara langsung untuk pengguna smartphone karena berbasis android.

Cite

CITATION STYLE

APA

Aditya, D., Buntoro, G. A., & Astuti, I. P. (2019). SISTEM LATIH DIAGNOSA HAMA DAN PENYAKIT JAMUR TIRAM MENGGUNAKAN DECISION TREE BERBASIS ANDROID. KOMPUTEK, 3(1), 46. https://doi.org/10.24269/jkt.v3i1.229

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free