DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PENDIDIKAN

  • Sardiyanah S
N/ACitations
Citations of this article
138Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sebagian orang menganggap globalisasi adalah ancaman dan sebagian pula menganggapnya sebagai peluang atau tantangan. Karena globalisasi tidak hanya dalam bidang ekonomi, tetapi hampir di seluruh bidang kehidupan manusia, bidang sosial, ekonomi, pendidikan, sistem pertahanan keamanan, budaya, moral dan etika. Bahkan perkembangan global yang paling cepat adalah dalam teknologi informasi, yang sekaligus membuat dunia ini nyaris tidak ada batas-batas dan sekat (borderless). Untuk menghindari ancaman dan menjawab tantangan itu, pendidikan memiliki peranan penting yaitu pendidikan harus mampu menyiapkan sumber daya yang tidak sekedar penerima informasi global saja, tetapi juga mampu menyiapkan sumber daya manusia yang memiliki ilmu dan teknologi serta iman dan taqwa yang kuat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sardiyanah, S. (2020). DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PENDIDIKAN. Jurnal Al-Qalam: Jurnal Kajian Islam & Pendidikan, 8(2), 93–101. https://doi.org/10.47435/al-qalam.v8i2.237

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free