Edukasi Konsumsi Produk Puding Fermentasi kepada Kelompok Ibu PKK Desa Punggur

  • Sari R
N/ACitations
Citations of this article
52Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Puding merupakan bahan pangan yang dipekatkan atau berbentuk konsentrat. Kandungan nutrisi pada puding umumnya terdiri dari lemak, mineral, kalsium, dan zat besi. Mineral dan kalsium memiliki tugas yang sangat penting yaitu menjaga keseimbangan elektrolit, dan cairan tubuh, dan bermanfaat dalam memaksimalkan pembentukan sel dan menjaga kesehatan jantung. Puding fermentasi merupakan salah satu makanan fermentasi yang dapat diolah dengan harapan dapat meningkatkan cita rasa selain itu juga menambah nutrisi dari puding tersebut sehingga nilai gizinya dapat bertambah. Metode pelaksanaan kegiatan yaitu melakukan optimasi pembuatan puding menggunakan tiga jenis starterdilaboratorium kemudian setelah mendapatkan produk optimal dilakukan kegiatan dengan memberikan edukasi dan melakukan praktek pembuatan puding dengan mengikuti protokol Kesehatan pada kelompok ibu PKK Desa Punggur . Evaluasi kegiatan dilakukan dengan melakukan pengisian kuisoner sebelum diberikan kegiatan workshop dan setelah dilaksanakannya kegiatan workshop. Berdasarkan hasil analisis pengisian kuisoner diperoleh hasil bahwa sebanyak 15 peserta yang mengikuti kegiatan sebanyak 86 % peserta memahami materi yang diberikan serta memahami manfaat dari mengkonsumsi pudding fermentasi, serta sebanyak 100 % peserta dapat mempraktekkan pembuatan pudding fermentasi.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, R.-. (2022). Edukasi Konsumsi Produk Puding Fermentasi kepada Kelompok Ibu PKK Desa Punggur. Jurnal Pengabdi, 5(1), 34. https://doi.org/10.26418/jplp2km.v5i1.49290

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free