Tingkat Kesadaran Generasi Milenial Bersedekah melalui Kitabisa.com

  • Alfayani V
  • Harahap D
  • Napitupulu R
N/ACitations
Citations of this article
39Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRACT Based on a study conducted by IPSOS, it is said that one of the characteristics of millennials is that they care less about others. Millennials are described as only taking opportunities that benefit themselves. Tirto, a news and infographic site also conducted research aimed at knowing millennial habits in giving alms and revealing millennial views on the use of alms technology through Kitabisa.com. The type of research that the author does is quantitative research using primary and secondary data. Data collection techniques used are questionnaires and documentation. Sampling in this study using incidental sampling technique with a number of 93 people determined by using the Yamane Taro formula. The data analysis method used is the classical assumption test, the coefficient of determination test, multiple linear regression, and hypothesis testing. The results show that partially there is no influence of knowledge on the level of awareness of the millennial generation in giving alms through Kitabisa.com, while attitudes and actions have an influence. Meanwhile, the three of them simultaneously have an influence on the awareness level of the millennial generation through Kitabisa.com.Keywords : Awareness, Millennial, Kitabisa.comABSTRAKBerdasarkan studi yang dilakukan oleh Ipsos, dikatakan bahwa salah satu karakteristik milenial adalah kurang peduli terhadap sesama. Generasi milenial digambarkan hanya mengambil kesempatan yang menguntungkan dirinya. Tirto, sebuah situs berita dan infografik juga melakukan riset yang bertujuan untuk mengetahui kebiasaan milenial dalam bersedekah dan mengungkap pandangan milenial terhadap pemanfaatan teknologi bersedekah melalui Kitabisa.com. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yaitu penelitian langsung dilakukan dilapangan atau pada responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner dan dokumentasi. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik insidental sampling dengan jumlah 93 orang yang ditentukan dengan menggunakan rumus Yamane Taro. Metode analisis data yang digunakan adalah uji asumsi klasik, uji koefisien determinasi, uji regresilinier berganda, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial tidak terdapat pengaruh pengetahuan terhadap tingkat kesadaran generasi milenial bersedekah melalui Kitabisa.com, sedangkan sikap dan tindakan memiliki pengaruh. Sementara itu, secara simultan ketiganya memiliki pengaruh terhadap tingkat kesadaran generasi milenial bersedekah melalui Kitabisa.com.Kata Kunci:  Kesadaran, Milenial, Kitabisa.com

Cite

CITATION STYLE

APA

Alfayani, V., Harahap, D., & Napitupulu, R. M. (2021). Tingkat Kesadaran Generasi Milenial Bersedekah melalui Kitabisa.com. Journal of Islamic Social Finance Management, 2(2), 265–283. https://doi.org/10.24952/jisfim.v2i2.5019

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free