HUBUNGAN POLA ASUH DAN TINGKAT KEMENDIRIAN PERSONAL HYGINE PADA SISWA KELAS 1 SEKOLAH DASAR NEGERI 21 GELUMBANG

  • Fatriansari A
  • Afriyani R
N/ACitations
Citations of this article
12Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Latar belakang : Salah satu perilaku yang dilakukan oleh orang tua adalah personal hygine. Perilaku ini lebih baik dimulai sedini mungkin, sebelum memasuki usia 3 tahun, akan terjadi efek jangka Panjang saat stimulasi pada usia ini terlambat diberikan seprti timbulnya kebiasaan mengompol hingga dewasa serta kebersihan diri sendiri yang tidak baik . Tujuan : Mengetahui hubungan antara pola asuh orang tua dengan kemandiraian personal hygiene siswa kelas 1 SDN 21 Gelumbang. Metode : Penelitian ini merupakan survey analitik dengan pendekatan krossektional, dilakukan pada tanggal 22 Juli 2019- 10 Juli 2019 di SDN 21 Gelumbang. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh orang tua siswa kelas 1 berjumlah 56 orang responden sedangkan sampel didapat dengan tehnik total sampling. Analisis data yang digunakan adalah uji chi square. Hasil : Pola asuh orang tua secara sigifikan berhubungan dengan kemandirian personal hygiene pada siswa di SDN 21 Gelumbang p-value : 0.001 . Saran : Perlu dilakukan pendidikan kesehatan tentang pola asuh dan kemandirian personal hygiene.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fatriansari, A., & Afriyani, R. (2021). HUBUNGAN POLA ASUH DAN TINGKAT KEMENDIRIAN PERSONAL HYGINE PADA SISWA KELAS 1 SEKOLAH DASAR NEGERI 21 GELUMBANG. Jurnal Kesehatan : Jurnal Ilmiah Multi Sciences, 11(01), 01–04. https://doi.org/10.52395/jkjims.v10i01.316

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free