Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Vivo (Studi Kasus pada Ziola Aneka Jaya Kolaka)

  • Titing A
  • - S
  • Sriwahyuni E
N/ACitations
Citations of this article
154Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian handphone merek vivo pada Ziola Aneka Jaya Kolaka.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen pada Ziola Aneka Jaya Kolaka dan diambil sebanyak 55 responden dengan menggunakan sampling accidental, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti yang diketahui menggunakan handphone merek vivo. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis PLS melalui software Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan denganĀ  t-hitung atau t-statistik yaitu 2,843 lebih tinggi dari nilai t-tabel yaitu 1,298 dan kualitas produk juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian karena nilai t-hitung atau t-statistik yaitu 7,288 lebih tinggi dari nilai t-tabel yaitu 1,298. Maka variabel harga dan kualitas produk berpengarh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar 64%.Kata Kunci: Harga, Kualitas produk, Keputusan Pembelian, Partial Least Square (PLS).

Cite

CITATION STYLE

APA

Titing, A. S., -, S.-, & Sriwahyuni, E. (2022). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Vivo (Studi Kasus pada Ziola Aneka Jaya Kolaka). ASSET: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 5(1). https://doi.org/10.24269/asset.v5i1.4817

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free