Penghambat Sodium-Glucose Cotransporter-2

  • Yohanes D
N/ACitations
Citations of this article
55Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penghambat Sodium-Glucose co-transporter-2 (SGLT2) merupakan salah satu golongan obat untuk menangani diabetes melitus tipe 2 (DMT2). Beberapa obat dari golongan ini yang tersedia yaitu canagliflozin (Invokana), dapagliflozin (Forxiga), empagliflozin (Jardiance), dan ertugliflozin (Steglatro). Obat-obat dalam golongan ini digunakan sebagai terapi tambahan untuk menangani DMT2 dan juga direkomendasikan ketika ada indikasi untuk menurunkan berat badan. Beberapa bukti klinis terhadap beberapa indikasi baru membuat potensi penggunaan obat ini lebih jauh. Untuk beberapa pasien yang berisiko amputasi, diabetik ketoasidosis, berisiko atau mengalami gagal ginjal, penggunaan obat ini perlu diperhatikan dengan seksama.

Cite

CITATION STYLE

APA

Yohanes, D. C. (2020). Penghambat Sodium-Glucose Cotransporter-2. Acta Pharmaciae Indonesia : Acta Pharm Indo, 8(1), 26. https://doi.org/10.20884/1.api.2020.8.1.2450

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free