Pengelolahan Bank Sampah dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Desa Banangkah Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan

  • Ghaffar Z
  • Syamsih M
  • Widyati N
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
241Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Bank sampah merupakan salah satu pengelolahan sampah yang telah dikumpulkan dan di pilah-pilah. Hasil dari pemilahan sampah bertujuan agar sampah dapat dengan mudah di daur ulang sesuai dengan jenisnya, terdapat tiga jenis sampah dalam pengelolahan bank sampah yaitu sampah organik, sampah anorganik dan sampah B3. Sampah yang telah terkumpul selanjutnya akan di jual kepada pengepul. Pengelolahan bank sampah dapat membantu mengurangi pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh manusia, selain itu pengelolaan bank sampah dapat membantu pemasukan desa. Salah satu permasalahan yang terjadi di Desa Benangkah yaitu banyaknya sampah plastik yang berserakan di pinggir jalan dan gedung balai desa. Tujuan kegiatan ini yaitu untuk memberikan arahan dan informasi terhadap pengelolahan bank sampah demi meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar, mengubah pola pikir akan pentingnya menjaga lingkungan dan memiliki sikap peduli terhadap sumber daya alam yang dimiliki sehingga menunjang perekonomian masyarakat sekitar, dari kegiatan ini dapat disimpulkan bahwa pengelolahan bank sampah dapat meningkatkan perekonomian masyarakat di Desa Benangkah Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan

Cite

CITATION STYLE

APA

Ghaffar, Z. M. A., Syamsih, M., Widyati, N. A., & Wasonowati, C. (2021). Pengelolahan Bank Sampah dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Desa Banangkah Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan. Buletin Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa, 1(1), 13–19. https://doi.org/10.21107/bpmd.v1i1.11997

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free