Sebagai faktor penentu dari hantaran oksigen ke jariangan dan juga tekanan darah,curah jantung menjadi komponen penilaian hemodinamik yang penting.Penggunaanteknik thermodilusi yang menjadi standar baku, telah banyak diketahui mempunyairesiko karena teknik invasifnya. Sehingga teknik pengawasan CO yang kurang invasif,aman,akurat dan mudah digunakan, terus mengalami perkembangan. Tinjauanpustaka ini akan mamaparkan mengenai beberapa macam metode pengawasan CO.
CITATION STYLE
Helmi, M. (2013). Pengawasan Curah Jantung. JAI (Jurnal Anestesiologi Indonesia), 5(2), 132–146. https://doi.org/10.14710/jai.v5i2.6415
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.