Budidaya Tanaman Hortikultura Menggunakan Metode Vertikultur dan Vertical Garden Sebagai Alternatif Usaha Pemanfaatan Lahan Masyarakat Kelurahan Sekarteja

  • Rahman M
  • Pratiwi A
  • Mardiati A
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
142Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Rumah Pangan Lestari (RPL) adalah upaya pemenuhan kebutuhan pangan dan gizi dapat ditingkatkan diantaranya melalui pemanfaatan lahan pekarangan rumah tangga yang berkualitas dan beragam. Pelaksanaan program kegiatan Tim Pengabdian program RPL ini menggunakan teknik Vertical garden dan vertikultur. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kesadaran keluarga dan masyarakat dalam pemanfaatan lahan pekarangan untuk budidaya tanaman pangan seperti sayuran, tanaman obat, serta pemanfaatan limbah plastik rumah tangga. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan kawasan rumah pangan lestari (RPL) ini meliputi sosialisasi kegiatan dan perencanaan diskusi ataupun ceramah dan dengan melakukan demonstrasi kegiatan secara langsung kepada masyarakat. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara. Hasil yang diperoleh dari kegiatan Rumah Pangan Lestari ini berupa kangkung, sawi pakcoy, sawi pagoda, selada merah dan selada hijau, cabai, bayam, tomat, timun, singkong, daun mint, dan terong.

Cite

CITATION STYLE

APA

Rahman, M. R., Pratiwi, A. D. Y., Mardiati, A. U., Ideatami, D., Udlhi, L. R., Hakim, L. A. R., … Rohyani, I. S. (2021). Budidaya Tanaman Hortikultura Menggunakan Metode Vertikultur dan Vertical Garden Sebagai Alternatif Usaha Pemanfaatan Lahan Masyarakat Kelurahan Sekarteja. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(2). https://doi.org/10.29303/jpmpi.v4i2.690

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free