Prototype e-Report PAUD 1.0 untuk Menyusun Laporan Perkembangan Anak Usia Dini

  • Rohmadheny P
  • Puspitasari I
  • Rosyda M
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
66Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Seiring dengan perkembangan teknologi, laporan perkembangan anak disusun dengan menggunakan aplikasi komputer. Namun, kesiapan guru PAUD dalam hal literasi komputer terbatas pada penggunaan Ms. Office (Ms. Word, Ms. Excel, dan Ms. Power Point) secara sederhana. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk merancang prototype laporan perkembangan anak menggunakan Ms.Excel untuk menunjang pekerjaan guru PAUD. Penelitian dilakukan dengan metode RD modifikasi model Borg Gall sampai pada tahap validasi ahli uji coba terbatas terhadap pengguna. Sebanyak 24 guru PAUD Aisyiyah terlibat dalam uji coba terbatas. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner respon pengguna dan dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian ini adalah prototype produk e-Report PAUD Aisyiyah Versi 1.0 berbasis Ms. Excel memiliki kelayakan segi materi 0,833-1,000 dan 0,5 – 1,000 dari segi teknologi komputer berdasarkan penilaian validasi ahli, sedangkan hasil ujicoba terbatas menunjukkan bahwa produk ini diterima dengan baik, mudah, pratis, dan efisien. Namun, beberapa perbaikan teknis masih terus dilakukan untuk menyempurnakannya

Cite

CITATION STYLE

APA

Rohmadheny, P. S., Puspitasari, I., Rosyda, M., & Pramudyani, A. V. R. (2022). Prototype e-Report PAUD 1.0 untuk Menyusun Laporan Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 2596–2609. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.1643

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free