Implementasi Metode Entropy Dan Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (Topsis) Dalam Pemilihan Biro Perjalanan Umroh

  • Meiriza A
  • Lestari E
  • Zulfahmi R
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Meningkatnya keinginan umat muslim dalam melaksanakan ibadah umroh, terkadang membuat para calon jamaah tidak selektif dalam memilih biro perjalanan umroh yang terpercaya, akibatnya menimbulkan penyesalan dan kerugian bagi calon jamaah, selain itu adanya alternatif pilihan biro perjalanan umroh yang beragam, membutuhkan waktu dalam menentukan biro perjalanan umroh yang terpercaya. Oleh karena itu sangat diperlukan sebuah informasi yang cepat dan up to date, serta mampu memberikan rekomendasi dalam mendukung keputusan calon jamaah untuk menentukan pilihan biro perjalanan umroh yang terpercaya. Penelitian ini mengimplementasikan metode entropy dan Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (TOPSIS) dalam menghasilkan perangkingan. Adapun kriteria yang digunakan dalam pemilihan ini yaitu pelayanan, keamanan, fasilitas, eksistensi, harga, paket perjalanan, kepercayaan. Data biro perjalanan umroh diperoleh dari Kementrian Agama (Kemenag) Kota Palembang. Hasil akhir dari penelitian ini yaitu berupa rekomendasi biro perjalanan ibadah umroh dalam bentuk perangkingan berbasis website.

Cite

CITATION STYLE

APA

Meiriza, A.-, Lestari, E., & Zulfahmi, R. (2019). Implementasi Metode Entropy Dan Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (Topsis) Dalam Pemilihan Biro Perjalanan Umroh. JSI: Jurnal Sistem Informasi (E-Journal), 11(1). https://doi.org/10.36706/jsi.v11i1.7686

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free