Rancang Bangun Alat Monitoring Ketinggian Air Pada Reservoir Berbasis Internet Of Things

  • Kurniawan R
N/ACitations
Citations of this article
92Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Reservoir merupakan tempat penampungan air sementara sebelum disalurkan ke konsumen. Fungsi utama reservoir adalah untuk menyeimbangkan antara debit produksi dan debit penggunaan air. Saat ini, metode manual digunakan untuk menentukan ketinggian air reservoir, yaitu dengan menghitung anak tangga yang tersisa di atas ketinggian air reservoir. Metode manual ini memiliki kelemahan dalam hal kecepatan waktu dan keakuratan ketinggian air reservoir. Pada penelitian ini diimplementasikan sebuah sistem monitoring ketinggian air reservoir secara real time menggunakan platform Internet of Things (IoT). Sistem ini terdiri dari sensor ultrasonik untuk mendeteksi ketinggian air, kemudian data dikirim ke database mysQL, untuk dapat diakses dari perangkat monitoring atau untuk mengakses halaman website, ketinggian air direpresentasikan dalam nilai jarak (Cm). Sistem yang telah dilakukan bekerja cukup baik dengan rata-rata error 1,07%. Sistem informasi web ini dapat menampilkan data ketinggian air dalam bentuk numerik dan grafik. Sistem ini telah diterapkan di PDAM Way Rilau Bandar Lampung dan perlu dikembangkan dalam penerapannya.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kurniawan, R. (2023). Rancang Bangun Alat Monitoring Ketinggian Air Pada Reservoir Berbasis Internet Of Things. Journal ICTEE, 4(1), 23. https://doi.org/10.33365/jictee.v4i1.2694

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free