PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SENTRA DALAM MATA KULIAH MICROTEACHING PADA MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA DINI (PIAUD) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN PALU

  • Retoliah
N/ACitations
Citations of this article
6Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penerapan model pembelajaran sentra dalam mata kuliah microteaching pada mahasiswa jurusan PIAUD FTIK IAIN Palu.  Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa  penerapan model pembelajaran sentra dalam mata kuliah microteaching yang dilaksanakan oleh mahasiswa semester VI/PIAUD FTIK IAIN Palu, memenuhi kriteria yang telah ditentukan.  Mahasiswa PIAUD telah berhasil mendemonstrasikan model pembelajaran sentra,  baik dilihat dari prosedur pembelajarannya, penggunaan media pembelajaran yang bervariasi maupun keterampilan dasar mengajar yang digunakan khusus untuk anak usia dini.

Cite

CITATION STYLE

APA

Retoliah. (2020). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SENTRA DALAM MATA KULIAH MICROTEACHING PADA MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA DINI (PIAUD) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN PALU. Ana’ Bulava: Jurnal Pendidikan Anak, 1(2), 1–16. https://doi.org/10.24239/abulava.vol1.iss2.7

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free