IMPLIKASI MAKNA GRAMATIKAL “KANA” DALAM AL-QURAN TERHADAP TERJEMAHANNYA

  • Supianudin A
N/ACitations
Citations of this article
38Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

“ Kana ” sebagai kata dalam Bahasa Arab juga terdapat dalam struktur bahasa al-Quran. Sebagai bahasa, bahasa al-Quran pun tidak terlepas dari hukum-hukum bahasa pada umumnya, khususnya hukum-hukum Bahasa Arab. Ketika “ kana ” menjadi bagian dalam suatu struktur bahasa, “ kana ” mempunyai makna gramatikalnya, begitu juga “ kana ” dalam struktur bahasa al-Quran. Dalam aspek lainnya, bahasa al-Quran telah diterjemahkan kedalam Bahasa Indonesia. Termasuk makna gramatikal “ kana ” menjadi bagian yang diterjemahkan kedalam Bahasa Indonesia. Penelitian ini memfokuskan diri pada dua permasalahan; bagaimana makna gramatikal “ kana ” dalam ayat-ayat al-Quran, dana bagaimana implikasi makna gramatikal “ kana ” dalam al-Quran terhadap terejamahannya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah redaksi ayat al-Quran dan redaksi terjemahan al-Quran. Adapun data penelitiannya adalah ayat al-Quran yang mengandung kata “ kana ” serta redaksi terjemahan al-Quran yang mengandung kata “ kana ”. Hasil penelitian ini menyebutkan bahwa ada sepuluh macam makna gramatikal “ kana ” dalam ayat-ayat al-Quran. Kesepulum macam makna gramatikal “ kana ” ini berimplikasi kepada redaksi terjemahannya. Ada beberapa terjemahan yang tidak perlu disesuaikan, tetapi ada beberapa ayat yang terjemahannya perlu disesuaikan dengan kandungan makna gramatikalnya “ kana ” yang terdapat didalamnya

Cite

CITATION STYLE

APA

Supianudin, A. (2016). IMPLIKASI MAKNA GRAMATIKAL “KANA” DALAM AL-QURAN TERHADAP TERJEMAHANNYA. Al-Tsaqafa: Jurnal Ilmiah Peradaban Islam, 16(1), 47–60. https://doi.org/10.15575/al-tsaqafa.v13i01.1830

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free