Binadesa FKMB Di Desa Juruan Daya, Batu Putih, Sumenep Dengan Upaya Pemberantasan Buta Huruf Dan Kekeringan Yang Berkepanjangan

  • Habibih O
  • Suryani W
  • Radianto D
N/ACitations
Citations of this article
8Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pelaksanaan Program-program FKMB Suramadu di Desa Juruan Daya, Kecamatan Batu Putih, Kabupaten Sumenep terdapat beberapa keluhan seperti banyak orang – orang yang masih buta huruf yang mengakibatkan level pendidikan atau akademik masih rendah. Serta lahan pertanian hanya terdapat sawah tadah hujan yang mana hanya bisa dipanen sekali dalam setahun. Akibatnya perekonomian yang didapat dari hasil panen tidak maksimal. Berdasarkan hasil kegiatan FKMB mengadakan penyuluhan dengan menjelaskan bahwa kendala pencapaian panen yang tidak maksimal disebabkan oleh hama. Maka dari itu kami memberi solusi agar disetiap proses penanaman harus diberi pupuk dan disirami secara manual agar hasilnya maksimal. Dan diadakan sekolah untuk melatih warga mengenal huruf, membangun perpustakaan semenarik.Kata kunci : buta huruf, sawah tadah hujan

Cite

CITATION STYLE

APA

Habibih, O. N. Y., Suryani, W., & Radianto, D. O. (2019). Binadesa FKMB Di Desa Juruan Daya, Batu Putih, Sumenep Dengan Upaya Pemberantasan Buta Huruf Dan Kekeringan Yang Berkepanjangan. JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka, 2(1). https://doi.org/10.51213/jmm.v2i1.12

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free