HUBUNGAN BULLYING DENGAN LINGKUNGAN, SOSIAL EKONOMI DAN PRESTASI PADA SISWA SDN 006 LANGGINI

  • Fithriyana R
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Bullying  telah  dikenal  sebagai  masalah  sosial,  dimana  ditemukan  di kalangan anak-anak sekolah. Perilaku bullying pada siswa itu sendiri dipengaruhi oleh banyak faktor, antara lain faktor lingkungan, keluarga & sosial ekonomi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran bully, dan hubungan antara perilaku ini dengan masalah lingkungan, sosial ekonomi dan perilaku serta prestasi akademis pada anak SD Negeri 006 Kelurahan Langgini di kota Bangkinang. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Adapun tempat dilakukannya penelitian ini adalah di SD Negeri 006, Kelurahan Langgini Kecamatan Bangkinang Kota, Kabupaten Kampar. Penelitian ini dilakukan pada semester genap bulan Januari-Februari 2016. Subyek penelitian merupakan seseorang atau sesuatu yang darinya diperoleh  keterangan. Hasil sementara menunjukkan bahwa terdapat perilaku bully yang dilakukan oleh siswa SD kelas V terhadap teman-temannya. Umumnya yang melakukan perilaku bully ini adalah anak laki-laki.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fithriyana, R. (2017). HUBUNGAN BULLYING DENGAN LINGKUNGAN, SOSIAL EKONOMI DAN PRESTASI PADA SISWA SDN 006 LANGGINI. Jurnal Basicedu, 1(1), 89–95. https://doi.org/10.31004/basicedu.v1i1.161

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free