Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendidikan Pancasila terhadap moralitas mahasiwa universitas Prisma dalam menghadapi pemilu 2024. Penelitian menggunakan metode deskriptif. Alat pengumpulan data menggunakan metode survey berupa angket atau questioner yang berisi pernyataan-pernyataan untuk mengukur fenomena sosial yang diamati. Adapun skala penelitian yang di gunakan adalah skala likert. Proses analisis data di sajikan secara deskriptif dalam bentuk tabel dan untuk melihat hubungan keeratan model dalam penelitian dengan menggunakan uji statistika t hit dan dilanjutkan dengan analisis regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Peranan pendidikan pancasila di Universitas Prisma berpengaruh secara positif terhadap tingkat moralitas dari mahasiswa dalam menghadapi proses demokrasi pemilihan umum tahun 2024.
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.
CITATION STYLE
Sanjaya, P. (2023). PENGARUH PENDIDIKAN PANCASILA TERHADAP MORALITAS MAHASISWA UNIVERSITAS PRISMA DALAM MENGHADAPI PEMILU 2024. ARMADA : Jurnal Penelitian Multidisiplin, 1(6), 578–586. https://doi.org/10.55681/armada.v1i6.642