Kepuasan Pemangku Kepentingan pada Layanan Manajemen Kelembagaan di Fakultas Penyelenggara Pendidikan Swasta

  • Prayogi S
  • Muliadi A
  • Nufida B
N/ACitations
Citations of this article
24Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi kepuasan pemangku kepentingan pada layanan manajemen kelembagaan di Fakultas Sains, Teknik, dan Terapan, (FSTT) Universitas Pendidikan Mandalika. Pemangku kepentingan yang dimaksud adalah pihak internal dan eksternal. Layanan managemen kelembagaan difokuskan pada aspek kepuasan layanan pendidikan mahasiswa, kepuasan sumber daya dosen dan tenaga kependidikan, dan kepuasan mitra kerjasama. Penelitian ini merupakan penelitian survey dimana data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang berisi item pernyataan kepuasan layanan pada pemangku kepentingan. Kuesioner divalidasi oleh validator ahli agar dapat digunakan untuk mengukur tingkat kepuasan pemangku kepentingan. Kuesioner kepuasan layanan pendidikan diberikan kepada mahasiswa yang sedang aktif kuliah, kuesioner kepuasan layanan sumber manusia diberikan kepada dosen dan tenaga kependidikan, dan kepuasan layanan kerjasama diberikan kepada mitra kerjasama. Tiap-tiap data layanan kepuasan dianalisis secara deskriptif untuk mengetahui tingkat kepuasan pemangku kepentingan. Hasil studi lebih lanjut disajikan pada artikel ini

Cite

CITATION STYLE

APA

Prayogi, S., Muliadi, A., & Nufida, B. A. (2021). Kepuasan Pemangku Kepentingan pada Layanan Manajemen Kelembagaan di Fakultas Penyelenggara Pendidikan Swasta. Lensa: Jurnal Kependidikan Fisika, 9(2), 184. https://doi.org/10.33394/j-lkf.v9i2.4837

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free