Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan yang diberikan oleh cafe THSUB dan memberikan usulan faktor mana saja yang harus perlu diperbaiki.Penelitian ini menggunakan metode service quality (SERVQUAL) yang merupakan suatu teori atau insrumen untuk melakukan pengukuran kualitas pelayanan jasa. Dalam pengukuran kualitas pelayanan, metode SERVQUAl ini melibatkan lima dimensi kualitas peyanan yaitu realibility, responsiveness, assurance, tangibles dan empathy. Data primer diperoleh melalui pembuatan dan penyebaran kuesioner kepada responden. Kuesioner tersebut dibuat untuk mengukur persepsi konsumen terhadap kualitas pelayanan yang diberikan oleh pihak THSUB. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan pemahaman lebih tentang kualitas pelayanan kepada pihak cafe THSUB dan pengaruhnya terhadap kepusan pelanggan. Dengan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan pelanggan. Dapat memberikan usulan kepada cafe THSUB mengenai pengembangan atau perbaikan kualitas pelayanan agar memenuhi kebutuhan konsumen dengan lebih baik
CITATION STYLE
Ramdani, A., Kusuma Ningrat, N., & Hilman, M. (2023). ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN USULAN PERBAIKAN KUALITAS PELAYANAN PADA CAFE THSUB MELALUI PENDEKATAN SERVICE QUALITY (SERVQUAL) DI BANJARSARI KABUPATEN CIAMIS. INTRIGA (Info Teknik Industri Galuh), Jurnal Mahasiswa Teknik Industri, 1(1), 70–76. https://doi.org/10.25157/intriga.v1i1.3605
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.