ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT INDUSTRI KECIL TERHADAP PELAKSANAAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL BANK RIAU KEPRI CABANG SYARIAH PEKANBARU

  • Zulfa M
N/ACitations
Citations of this article
49Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang analisis presepsi masyarakat industri kecil terhadap pelaksanaan pembiayaan bagi hasil di Bank Riau Kepri Cabang Syariah Pekanbaru. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan, dengan pengelolaan data secara kualitatif dengan menggunakan jenis pendekatan desktriptif, yakni penelitian yang berupaya memberikan gambaran tentang objek yang diteliti secara mendetail dan mendalam.  Dalam penelitian ini yang dijadikan subjek penelitian adalah karyawan Bank Riau Kepri Cabang Syariah Pekanbaru dan industri kecil di kota Pekanbaru, sedangkan objek penelitian adalah persepsi masyarakat industri kecil terhadap pelaksanaan pembiayaan bagi hasil Bank Riau Kepri Cabang Syariah Pekanbaru. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa persepsi masyarakat industri kecil terhadap pelaksanaan pembiayaan bagi hasil Bank Riau Kepri Syariah Cabang Pekanbaru dikategorikan kurang baik karena terlaksana sekitar 55,09%. Adapun pelaksanaan pembiayaan bagi hasil Bank Riau Kepri Cabang Syariah Pekanbaru disesuaikan dengan fatwa yang dikeluarkan oleh Dewan Syariah Nasional (DSN) Nomor: 07/DSN-MUI/IV/2000 untuk akad Mudharabah dan Nomor: 08/DSN-MUI/IV/2000 untuk akad Musyarakah.  Kata Kunci : Presepsi Masyarakat, Industri Kecil, Pembiayaan, Bank Riau Kepri Syariah.

Cite

CITATION STYLE

APA

Zulfa, M. (2019). ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT INDUSTRI KECIL TERHADAP PELAKSANAAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL BANK RIAU KEPRI CABANG SYARIAH PEKANBARU. Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 2(1), 1–11. https://doi.org/10.25299/jtb.2019.vol2(1).3206

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free