NATURALISASI POLA MAKAN DALAM SURAT AL-A’RAF

  • Ambarwati R
N/ACitations
Citations of this article
8Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tulisan ini membahas tentang pola hidup yang seimbang sangat berpengaruh terhadap pribadi seseorang apabila tidak menghiraukan keseimbangan tubuh. Hal ini akan menimbulkan berbagai permasalahan di dalam tubuh manusia. Al-Qur’an menghimbau agar manusia mempelajari suatu hal yang behubungan dengan jasmani dan rohani serta sifat-sifat yang berhubungan. Makanan dan minuman menjadi salah satu penyebab di antara keduanya. Tulisan ini menekankan betapa pentingnya menjaga pola hidup dalam perspkektif Islam yang terdapat di dalam surat al- A’raf. Dari surat ini, dipahami bahwa makanan mengandung protein, karbohidrat, lemak, vitamin dan air yang menjadi unsur terpenting dalam kehidupan. Di dalam al-Qur’an sesungguhnya, ada solusi tentang ilmu kesehatan untuk manusia.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Ambarwati, R. Y. (2017). NATURALISASI POLA MAKAN DALAM SURAT AL-Aâ€TMRAF. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Raushan Fikr, 6(1), 25–38. https://doi.org/10.24090/jimrf.v6i1.2710

Readers over time

‘20‘21‘22‘24‘2500.751.52.253

Readers' Seniority

Tooltip

PhD / Post grad / Masters / Doc 1

100%

Readers' Discipline

Tooltip

Linguistics 1

100%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free
0