PENGARUH BRAND AMBASSADOR, BRAND PERSONALITY DAN KOREAN WAVE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

  • Widarmanti T
  • Amalia Cahyani W
N/ACitations
Citations of this article
50Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini tujuannya mengetahui apakah terdapat pengaruh brand ambassador, brand personality dan Korean wave terhadap keputusan pembelian Nature Republic dan seberapa berpengaruh ketiga variabel tersebut terhadap keputusan pembelian produk Nature Republic. Penelitian ini dilakukan memakai metode kuantitatif dengan menyebarkan kuisioner secara online. Populasi penelitian ini yakni orang yang sudah pernah memakai produk Nature Republic. Sampel pada penelitian ini sejumlah 100 responden dan data diolah memakai software SPSS 25 dengan teknik analisis regresi linear berganda. Hasil pada penelitian ini terlihat bahwasanya brand ambassador, brand personality dan Korean wave secara simultan memengaruhi variabel keputusan pembelian secara signifikan. Secara parsial, brand ambassador tidak memengaruhi keputusan pembelian produk Nature Republic secara positif dan signifikan, brand personality memengaruhi keputusan pembelian produk Nature Republic secara positif dan signifikan, Korean wave memengaruhi keputusan pembelian produk Nature Republic secara positif dan signifikan.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Widarmanti, T., & Amalia Cahyani, W. (2023). PENGARUH BRAND AMBASSADOR, BRAND PERSONALITY DAN KOREAN WAVE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 10(2), 1199–1214. https://doi.org/10.35794/jmbi.v10i2.49254

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 2

100%

Readers' Discipline

Tooltip

Business, Management and Accounting 1

33%

Economics, Econometrics and Finance 1

33%

Arts and Humanities 1

33%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free