Modifikasi Senjata Anggar Untuk Meningkatkan Kekuatan Otot Lengan Pada Atlet Anggar Pemula

  • Widowati A
  • Decheline G
N/ACitations
Citations of this article
51Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Olahraga Anggar merupakan salah satu olahraga yang sedang dikembangkan di Jambi, terkhusus di Universitas Jambi. Karena merupakan olahraga yang baru mulai dikembangkan di Jambi, maka banyak kendala yang dihadapi oleh pelatih, atlet dan pengurus Anggar di Universitas Jambi (UKM). Salah satu kendala yang sangat besar adalah ketersediaan senjata untuk atlet. Dikarenakan hal tersebut, maka peneliti ingin memodifikasi senjata yang dapat digunakan oleh atlet dengan menyesuaikan dengan kebutuhan atlet di Universitas Jambi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memodifikasi senjata anggar yang dapat digunakan atlet sekaligus melatih kekuatan otot lengan atlet. Penelitian ini menggunakan penelitian Research and Development (RnD) dimana  tahapan yang digunakan adalah menggunakan ADDIE yaitu kegiatan meliputi Analisys, Design, Development, Implementation and Evaluating. Tahapan penelitian ini akan melibatkan 10 orang atlet Anggar di Universitas Jambi, 3 orang expert, baik dari pelatih, dan official pengurus Anggar di Provinsi Jambi. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, mulai dari tahapan desain alat hingga pengumpulan google form efektivitas senjata yang dimodifikasi 70% efektif untuk meningkatkan kekuatan otot lengan pada atlet Anggar di Universitas Jambi.

Cite

CITATION STYLE

APA

Widowati, A., & Decheline, G. (2020). Modifikasi Senjata Anggar Untuk Meningkatkan Kekuatan Otot Lengan Pada Atlet Anggar Pemula. Physical Activity Journal, 2(1), 109. https://doi.org/10.20884/1.paju.2020.2.1.3331

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free