IPE 63 Community Service Activities (KKN) Group 179 Airlangga University in Kare Coffee Tourism, Kare Village, Kare District, Madiun City, with the theme of ecotourism which was held on19 January 2021 to 13 February 2021 aimed at developing curry coffee tourism areas, increasing public awareness of health and providing health facilities in accordance with health protocols, attracting tourists through promotions on various social media, adding insight into how to utilize coffee processing waste so that it can be of economic value. as well as coffee cultivation techniques and ways to increase coffee production for coffee entrepreneurs and producers in Kare village. As for the design of activities carried out in the form of procurement of complete tourist facilities and procurement of complete protocol facilities that are not yet available in Kare Coffee tours and their availability is needed, by purchasing goods online and sending items that have been purchased directly to Kare Village. Promotion of curry coffee tourism, by utilizing existing social media such as Instagram and YouTube by uploading a coffee tour profile video so that it can be known to the wider community and can attract both local and international tourists. The use of coffee waste, by providing education and training to the community in Kare Village, is carried out online as well as uploading the video of the seminar results to YouTube regarding the utilization of coffee waste carried out online and uploading the seminar results video to YouTube. And webinars on ecotourism, CHSE protocols, coffee cultivation techniques, and increased coffee production were conducted online on the same day then uploaded the webinar results to Youtube. AbstrakKegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) IPE 63 Kelompok 179 Universitas Airlangga di Wisata Kopi Kare, Desa Kare, Kecamatan Kare, Kota Madiun, dengan tema ekowisata yang dilaksanakan pada tanggal 19 Januari 2021 hingga 13 Februari 2021 bertujuan untuk mengembangkan kawasan wisata kopi kare, meningkatkan kesadaran masyarakat akan kesehatan dan memberikan fasilitas kesehatan yang sesuai dengan protokol kesehatan, menarik minat wisatawan melalui promosi di berbagai media sosial, menambah wawasan tentang cara memanfaatkan limbah pengolahan kopi agar dapat bernilai ekonomis. serta teknik budidaya kopi dan cara meningkatkan produksi kopi kepada pengusaha dan produsen kopi di desa Kare. Adapun rancangan kegiatan yang dilakukan berupa pengadaan kelengkapan fasilitas wisata dan pengadaan kelengkapan fasilitas protokol yang sekiranya belum tersedia di wisata Kopi Kare dan dibutuhkan ketersediaannya, dengan cara melakukan pembelian barang- barang secara online dan mengirimkan barang yang sudah dibeli langsung ke Desa Kare. Promosi wisata kopi kare, dengan memanfaatkan media sosial yang ada seperti Instagram dan youtube dengan mengunggah video profil wisata Kopi Kare agar dapat dikenal masyarakat luas serta dapat menarik wisatawan baik lokal maupun internasional. Pemanfaatan limbah kopi, dengan memberikan edukasi serta pelatihan kepada masyarakat di Desa Kare dilakukan secara daring serta mengupload video hasil seminar ke youtube terkait pemanfaatan limbah kopi dilakukan secara daring serta mengupload video hasil seminar ke youtube. Dan webinar mengenai ekowisata, protokol CHSE, teknik budidaya kopi, dan peningkatan produksi kopi yang dilakukan secara daring pada hari yang sama kemudian mengunggah hasil webinar ke Youtube.
CITATION STYLE
Kartikasari, J., Putri, K. A., Indrawati, R. A. P., Nurmansya, V. A., Devi, W. P., Wati, B. W. S., … Widiyanti, P. (2021). PENGEMBANGAN EKOWISATA DI KAWASAN WISATA PERKEBUNAN KOPI DI DESA KARE KECAMATAN KARE KABUPATEN MADIUN. Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Services), 5(1), 177. https://doi.org/10.20473/jlm.v5i1.2021.177-184
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.