Batik Madura: Heritage Cyberbranding

  • Rakhmawati Y
N/ACitations
Citations of this article
77Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak Madura dalam perspektif komunikasi bukan hanya ditempatkan sebagai kumpulan etnisitas melainkan juga sebuah entitas budaya yang melakukan konstruksi atas situs, cara hidup(way of life) dan ide-ide. Proses internalisasi, eksternalisasi dan objektivasi dalam rangkaian interaksi bersama melahirkan produk-produk budaya yang mempunyai nilai filosofi. Batik Madura merupakan salah satu situs kekayaan budaya dengan menampilkan warna kearifan lokal ala haute couture. Dalam perjalanan pergaulannya, Batik Madura semakin berkembang dan terlibat secara aktif dalam dinamika derasnya kompetisi pasar. Strategi diperlukan untuk melestarikan Batik Madura bukan hanya sebagai salah satu warisan (heritage) kekayaan budaya melainkan juga sebagai sebuah kekuatan merek (branding) akan kualitas dari situs budaya. Kata kunci: Batik Madura, Heritage, Branding

Cite

CITATION STYLE

APA

Rakhmawati, Y. (2016). Batik Madura: Heritage Cyberbranding. Jurnal Komunikasi, 10(1), 57. https://doi.org/10.21107/ilkom.v10i1.1840

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free