Efektivitas Macromedia flash dalam Mengembangkan Kosakata Bahasa Inggris pada Anak Usia Dini

  • Aini N
  • Muryanti E
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas Macromedia flash dalam mengembangkan kosakata bahasa Inggris pada anak di Taman Kanak-kanak Bhakti Bunda Koto Tangah Padang. Sampel penelitian sebanyak 20 anak yang dimana 10 sampel kelas kontrol serta 10 sampel kelas eksperimen. Metode yang dipakai yaitu kuantitatif dengan pendekatan eksperimen quashi. Pengolahan data memakai bantuan dari SPSS 25.0 for window. Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data yang dipakai adalah tes perbuatan serta dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Macromedia flash dapat meningkatkan kosakata bahasa Inggris pada anak.Dilihat dari kelas eksperimen yang menggunakan Macromedia flash mendapatkan nilai lebih tinggi daripada kelas kontrol yang menggunakan alat powerpoint. Pada pemerolehan uji tes pengaruh nilai yang diperoleh d= 0,9 tergolong sedang,

Cite

CITATION STYLE

APA

Aini, N., & Muryanti, E. (2022). Efektivitas Macromedia flash dalam Mengembangkan Kosakata Bahasa Inggris pada Anak Usia Dini. Incrementapedia: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 68–73. https://doi.org/10.36456/incrementapedia.vol4.no2.a6558

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free