Corona Virus tahun 2019 merupaakan penyakit menulardan saat ini menjadi pandemi di Indoensia. Adanya jumlah orang yang tertular covid-19 yang semakin meningkat, maka harus dilakukan upaya pencegahan yang dilakukan secara bersama-sama oleh semua sektor. Pada masa pandemi penerapan protokol kesehatan harus gencar dilakukan. Salah satu upaya dengan pemberian edukasi mengenai antisipasi penyebaran covid-19 secara online yang ditujukan pada sasaran remaja. Hal ini dikarenakan remaja merupakan masa peralihan untuk membentuk karakter diri menjadi dewasa sehingga pada masa ini diberikan informasi positif sehingga terbenttuk kemandirian dalam menerapkan protokol kesehatan utnuk mengantisipasi covid-19. Kegiatan telah terlaksana pada bulan April hingga Mei 2022 dengan pemberian edukasi serta pendampingan pada 30 remaja melalui platform zoom. Peserta mengikuti kegiatan secara aktif dan interaktif.
CITATION STYLE
Friscila, I., Samkakai, A., Raro, M. K. D., Sunarti, N. K., Damayantie, R., & Elkagustia, Y. (2022). PENINGKATAN PENGETAHUAN REMAJA DALAM MENGANTISIPASI PENYEBARAN COVID-19. Jurnal Abdimas ITEKES Bali, 2(1), 50–55. https://doi.org/10.37294/jai.v2i1.450
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.