Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Berbasis SWOT Pada Online Store Shopee

  • Annisa M
N/ACitations
Citations of this article
139Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah agar dapat menganalisis bagaimana kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman dari penggunaan online store shopee. Penelitian yang dilakukan bersifat kualitatif. Adapun pengambilan data menggunakan penyebaran kuesioner. Sedangkan untuk teknik pengolahan data yang digunakan adalah dengan menggunakan metode SWOT. Penentuan populasi melibatkan pihak internal dan pihak eksternal. Teknik yang digunakan adalah dengan menggunakan metode SWOT. Dimana pihak internal melibatkan admin seller yang mempunyai akses secara langsung kepada konsumen sedangkan pihak eksternal yaitu mahasiswa yang berada dikawasan kota Palembang. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa dari sisi internal berada pada koordinat 0.54, sedangkan dalam matrik faktor sedangkan pada sisi eksternal berada pada koordinat 0.37. Sehingga dari pemetaan matrik internal dan matrik eksternal menunjukkan bahwa Shopee masih berada pada posisi kuat dan masih memiliki peluang bisnis.

Cite

CITATION STYLE

APA

Annisa, M. L. (2020). Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Berbasis SWOT Pada Online Store Shopee. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 4(1), 199–210. https://doi.org/10.36778/jesya.v4i1.305

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free