Efektivitas Ekstrak Daun Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban ) terhadap Pertumbuhan Jamur Aspergillus flavus

  • Habibi M
  • Setiawan M
  • Ulfa R
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Aspergillus flavus merupakan jamur yang bersifat aerobik karena memiliki kemampuan untuk tetap hidup jika kondisi medianya dipenuhi oksigen. Jamur mikroskopis ini dapat menghasilkan satu zat tertentu bernama aflatoxin. Ini adalah mikotoksin yang memiliki tingkat dampak toksik yang tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekstrak daun dari Centella asiatica (L.) Urban terhadap pertumbuhan Aspergillus flavus. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL). H asil penelitian diperoleh bahwa e kstrak daun pegagan ( Centella asiatica (L.) Urban) berpengaruh terhadap pertumbuhan jamur Aspergillus flavus dengan K onsentrasi Hambat Minimum (KHM) pada konsentrasi 0,8%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Habibi, M. W., Setiawan, M. A., Ulfa, R. M., & Istiqomah, L. (2018). Efektivitas Ekstrak Daun Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban ) terhadap Pertumbuhan Jamur Aspergillus flavus. CHEESA: Chemical Engineering Research Articles, 1(2), 58. https://doi.org/10.25273/cheesa.v1i2.3168

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free