Analisis Pengendalian Manajemen Proyek Penambahan Gedung Baru dengan Menggunakan Metode Jalur Kritis (CPM) untuk Mengoptimalisasi Biaya dan Waktu pada Puskesmas Batujajar

  • Dara Firyal Oktatiyana
  • Muhardi
  • Rabiatul Adwiyah
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstract. Infrastructure development plays an important role in increasing a country's economic growth. One of the infrastructure developments is the construction of health facilities for the community. In the construction of a project, it is necessary to plan and control good project management so that it can be completed on time according to plan. This study aims to find out how to control project management using the Critical Path Management (CPM) method in the new Batujajar Health Center building project. According to Heizer, Render and Munson Critical Path Meethod (CPM) is a tool to help schedule, monitor, and control projects. This research uses case study method. Case study of the Batujajar Health Center new building project. The design analysis in this study was to collect construction company data, arrange schedules using Gantt Charts, evaluate projects using the Critical Path Method (CPM).Based on the results of this study, it shows that by using the Critical Path Method (CPM) the Batujajar Health Center new building construction project was completed 7 days faster than normal time. The normal time for completion of the Batujajar Health Center building project is 210 days if using the critical path method (CPM) construction completion is 203 days. If the company wants to speed up the completion of the build using the Crash Program, the build can be completed in 183 days. 12% time efficiency and 82.7% cost efficiency. Abstrak. Pembangunan infrastuktur  berperan penting untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi suatu Negara. Dalam pembangunan suatu proyek dibutuhkan perencanaan dan pengendalian manajemen proyek yang baik agar dapat selesai dengan tepat waktu sesuai dengan perencanaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengendalian manajeman proyek menggunakan metode Critical Path Management (CPM) pada proyek pembangunan gedung baru puskemas Batujajar. Menurut Heizer, Render dan Munson (2017) Critical Path Meethod (CPM) adalah alat untuk membantu menjadwalkan, memantau dan mengendalikan proyek. Penelitian ini menggunakan metode study kasus. Study kasus pada proyek pembangunan gedung baru puskesmas Batujajar. Rancangan analisis pada penelitian ini adalah pengumpulan data pada perusahaan konstruksi, menyusun jadwal menggunakan Gantt Chart, mengevaluasi proyek mengggunakan Critical Path Method (CPM). Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukan bahwa dengan menggunakan Critical path method (CPM) proyek pembangunan gedung baru puskesmas Batujajar lebih cepat selesai 7 hari daripada waktu normal. Waktu normal penyelesaian proyek pembangunan gedung puskesmas Batujajar  210 hari jika menggunakan critical path method (CPM) penyelesaian pembangunan 203 hari. Jika perusahaan ining mempercepat penyelesaian pembangunan menggunakan Crash Program pembangunan dapat selesai dengan 183 hari. Efisiensi waktu sebesar 12% dan efisiensi biaya sebesar 82,7%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dara Firyal Oktatiyana, Muhardi, & Rabiatul Adwiyah. (2024). Analisis Pengendalian Manajemen Proyek Penambahan Gedung Baru dengan Menggunakan Metode Jalur Kritis (CPM) untuk Mengoptimalisasi Biaya dan Waktu pada Puskesmas Batujajar. Bandung Conference Series: Business and Management, 4(1), 785–793. https://doi.org/10.29313/bcsbm.v4i1.11976

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free