Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi persepsi taruna tentang pembelajaran online yang dilakukan selama pandemi Covid-19, menggunakan survei yang dibagikan kepada taruna tingkat I yang dipilih secara acak untuk mengeksplorasi efektivitas, tantangan, kekurangan dan kelebihan dari pendidikan online di STIP Jakarta. Analisis menunjukkan bahwa platform online yang umum di STIP adalah dengan link Zoom ataupun Edlink yang menawarkan kelas interaktif online, dan WhatsApp untuk berkomunikasi dengan taruna di luar kelas
CITATION STYLE
Tristanti, T., & Bewafa, S. (2022). Persepsi Taruna Stip Terhadap Pembelajaran Bahasa Inggris Maritim Secara Online. Meteor STIP Marunda, 15(2), 262–267. https://doi.org/10.36101/msm.v15i2.238
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.