IMPLEMENTASI METODE HISTERISIS KONTROL ARUS UNTUK PENGATURAN KECEPATAN DAN TORSI PADA MOTOR DC CHOPPER

  • Prasetyo J
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

bstract -  Motor DC merupakan elemen mesin listrik yang mempunyai fungsi pada dunia industri seperti pabrik kertas, pabrik tekstil, penggulung tambang katrol dan digunakan juga sebagai motor servo untuk penentuan posisi dan pelacakan. Lambat laun penggunaan dari motor dc tersebut akan mengalami permasalahan juga. Permasalahan yang sering muncul pada pengaturan kecepatan motor dc yaitu kurangnya akurasi hasil referensi kecepatan yang diinginkan sehingga terjadi ketidak optimalan dalam pengoperasian di industri yang menggunakan elemen motor dc sebagai penggeraknya. Berdasarkan permasalahan tersebut maka dilakukan implementasi metode histerisis kontrol arus untuk menganalisa tingkat keakurasian dalam pengaturan kecepatan motor dc, dimana pada pengujian ini menggunakan nilai sampel beban dan torsi yang berbeda. Hasil pengujian yang sudah dilakukan menunjukan bahwa Voltage Source Converter (VSC) yang dirancang dalam penelitian ini telah bekerja dengan baik sesuai dengan tujuan pengguna. Hal ini dilihat dari grafik keluaran  arus, tegangan, dan arus error menggunakan metode histerisis kontrol arus.

Cite

CITATION STYLE

APA

Prasetyo, J. (2021). IMPLEMENTASI METODE HISTERISIS KONTROL ARUS UNTUK PENGATURAN KECEPATAN DAN TORSI PADA MOTOR DC CHOPPER. Jurnal Teknik Elektro Dan Komputer TRIAC, 8(2), 47–53. https://doi.org/10.21107/triac.v8i2.11286

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free