Workshop Pemanfaatan Market Place Dalam Menunjang Pemasaran Produk Pada Komunitas Mersi Fans Club Dimasa Pandemik Covid-19

  • Frieyadie F
  • Nurajijah N
  • Amsury F
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

PT Radio Swara Mersidiona atau yang lebih dikenal dengan nama Radio MeRsi yang dipercaya dalam dunia penyiaran, selalu memberikan kepuasan bagi pendengar. Sejak tahun 1971 radio mersi tetap konsisten dalam musik yang disugukan yaitu dangdut sehingga memiliki banyak penggemar setia sehingga terbentuklah komunitas yang bernama Mersi Fans Club (MFC). Permasalahan yang dihadapi oleh komunitas Mersi Fans Club (MFC) diantaranya para anggota Komunitas Mersi Fans Club l belum terlalu memahami bagaimana Pemanfaatan Market Place Dalam Menunjang Pemasaran Produk. Belum dapat mengimplementasikan pemasaran produk mereka pada Market Place. Juga dimasa pademik Covid-19 ini, kegiatan tatap muka juga menjadi kendala melanggar protokol kesehatan. Sebagai solusi kegiatan pengabdian masyarakat ini dengan mengadakan kegiatan Workshop secara daring dengan menggunakan fasilitas Zoom meeting. Hasil dari kegiatan ini, diharapkan dapat memahami dengan terus menurus dicoba dan mempraktekan yang sudah didapatkan, sekaligus dengan membuka komunkasi dengan WA Group.

Cite

CITATION STYLE

APA

Frieyadie, F., Nurajijah, N., Amsury, F., Sulistyowati, D. N., & Fauziah, S. (2020). Workshop Pemanfaatan Market Place Dalam Menunjang Pemasaran Produk Pada Komunitas Mersi Fans Club Dimasa Pandemik Covid-19. Jurnal AbdiMas Nusa Mandiri, 2(2), 43–48. https://doi.org/10.33480/abdimas.v2i2.1923

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free