APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DISERTAI KAMUS

  • Annisaa R
  • Hidayatullah R
N/ACitations
Citations of this article
57Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Mempelajari 16 Tenses bahasa Inggris merupakan salah satu kegiatan pembelajaran bagi semua kalangan masyarakat. Saat ini penyampaian pembelajaran bahasa Inggris bagi pemula masih bersifat konvensional melalui media buku tanpa adanya media penyampaian yang menarik dan kurang interaktif. Sehubungan dengan hal tersebut, penulis membuat aplikasi pembelajaran bahasa Inggris disertai kamus dengan menggunakan metode aplikasi yang berbasis web yang bersifat menarik .Aplikasi pembelajaran ini dibuat karena masih banyak orang-orang yang kurang mengerti tentang pemahaman pembelajaran bahasa Inggris pemula, dimana ketika seseorang akan melakukan suatu kegiatan .Aplikasi pembelajaran bahasa Inggris disertai kamus, akan menampilkan materi pembelajaran, soal pembelajaran berupa soal pilihan ganda , dan kamus. Setelah user menyelesaikan soal-soal yang diberikan, user akan mendapatkan nilai yang sesuai dengan hasil penyelesaian soal-soal tersebut. Penelitian ini menghasilkan suatu aplikasi terutama yang dapat membuat masyarakat mempelajari bahasa Inggris pemula melalui user interface yang menarik, interaktif dan mudah digunakan dengan disertai soal latihan yang dibatasi oleh waktu pengerjaannya dan kamus. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemprograman PHP kemudian diintegrasikan menjadi sebuah aplikasi yang berbasis web, Aplikasi ini dijalankan pada sistem operasi komputer, mau pun smartphone. Kata Kunci : Aplikasi, Bahasa Inggris, Kamus, PHP

Cite

CITATION STYLE

APA

Annisaa, R., & Hidayatullah, R. (2017). APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DISERTAI KAMUS. I N F O R M A T I K A, 9(1), 36. https://doi.org/10.36723/juri.v9i1.62

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free