Penanaman nilai dalam mendidik adalah keawajiban pendidik, terutama nilai-nilai akhlaqul karimah. Masalah penelitian ini adalah bagaiamana penanaman nilai akhlaq pada peserta didik yang terdapat dalam buku ayyuahal walad dan nilai akhlaq apa saja yang terdapat dalam buku Ayyuhal Walad . Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaiamana penanaman nilai akhlaq pada peserta didik menurut imam gazali dalam buku ayyuahal walad dan nilai akhlaq apa saja yang terdapat dalam buku ayyuahal walad karya imam gazali. Metode penelitian yang digunakan lama penelitian ini adalah penelitian kepustakaan dengan analasis isi buku Ayyuhal Walad tentang nilai-nilai akhlaq. Hasil penelitian ini adalah pendidikan akhlak yang terdapat dalam buku Ayyuhal Walad adalah pendidikan akhlak tentang Istiqomah, Ridha dengan qadha dan qadar, Tawakal, Ikhlas, Larangan bersifat marah, Mencintai sesama dan Larangan dengki kesimpulan penelitian ini terdapat beberapa nilai-nilai akhlaq dalam buku ayyuahal walad dan beberapa cara penanamannya.
CITATION STYLE
Gusnawati, G., & Lubis, S. (2021). ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK MENURUT IMAM ALGAZALI DALAM BUKU AYYUHAL WALAD. FORUM PAEDAGOGIK, 12(2), 273–286. https://doi.org/10.24952/paedagogik.v12i2.4449
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.