PENGARUH PANJANG PENYALURAN TAMBAHAN PADA BALOK BETON BERTULANG

  • Bastian E
N/ACitations
Citations of this article
11Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pada konstruksi bangunan khususnya gedung, beton bertulang merupakan salah satu pilihan terbaik. Hal ini disebabkan oleh kemampuan beton dalam menahan tekan dikombinasikan dengan baja yang memiliki kemampuan menahan tarik. Salah satu elemen struktur yang biasanya menggunakan beton bertulang adalah balok. Kemampuan balok menahan beban dipegaruhi oleh interaksi antara tulangan baja dengan beton yang berada disekelilingnya yang disebut lekatan (bond). Selain lekatan, kinerja beton bertulang juga dipengaruhi oleh panjang penyaluran tambahan. Analisis pengaruh lekatan dan panjang penyaluran tambahan pada balok beton bertulang dilakukan dengan menggunakan model numeric dengan jenis tulangan yang berbeda. Dimana panjang penyaluran tambahan divariasikan 100mm dan 250mm. Tulangan yang digunakan adalah tulangan baja. Hasil analisis menjelaskan bahwa penambahan penyaluran tambahan mampu meningkatkan kapasitas balok pada beton dengan lekatan sempurna ataupun dengan menggunakan bond model. Keywords: Balok, Beton Bertulang, Kapasitas Balok

Cite

CITATION STYLE

APA

Bastian, E. (2018). PENGARUH PANJANG PENYALURAN TAMBAHAN PADA BALOK BETON BERTULANG. Rang Teknik Journal, 1(1). https://doi.org/10.31869/rtj.v1i1.603

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free